Friday, April 26, 2013

Official ICS untuk Nexus S telah Hadir. Install sekarang [Tutorial]

http://tux.or.id/wp-content/uploads/2012/03/download.png
DISCLAIMER: Kami tidak bertanggung jawab apabila terjadi kerusakan pada Device Anda.
Step 1: Download  update file dari Google’s servers, lalu rubah namanya menjadi ‘update.zip’.
Step 2: Copy  update.zip tadi ke direktori root pada Nexus S kamu melalui USB.
Step 3: Power Off Nexus S kamu.
Step 4: Lalu nyalakan kembali sambil menahan tombol Volume Up diikuti dengan menekan tombol power.
Step 5: Navigasikan dengan tombol volume Nexus S kame ke tulisan RECOVERY lalu pilih dengan menggunakan tombol power.
Step 6: Saat melihat exclamation mark / Tanda Seru di layar, tahan tombol Power diikuti dengan menekan Volume up button.
Step 7: Pada Nexus S Recovery Menu pilih update from SD card option, lalu pilih ‘update.zip’ yang tadi dicopy pada Step 2. dan konfirmasikan dengan menekan tombol power lagi.
Step 8: Jika proses sudah selesai silahkan pilih ‘reboot system now’ dan tunggu hingga proses booting selesai, dan sekarang device kamu sudah berisi Android ICS

dari: Redmondpie