Thursday, May 30, 2013
Cara root Samsung Galaxy Pocket
Root dibutuhkan untuk memberikan hak penuh pada pengguna android untuk
bebas memodifikasi isi dari sistem operasinya. Jika sudah di root,
pengguna dapat menambah, mengurangi, dan mengedit data yang terdapat
pada sistem operasi sesukanya sendiri. Yang perlu diperhatikan adalah
biasanya jika ponsel android sudah di root maka garansinya akan hilang
atau dengan kata lain proses rooting sama saja dengan membuka segel
sistem. Ingat, segala sesuatu yang akan terjadi adalah tanggung jawab
pribadi anda. Cara-caranya yaitu:
- Download file yang diperlukan disini
- Copy dan pastekan file yang Anda download tadi ke sdcard
- Matikan ponsel anda
- Masuk ke recovery mode caranya tekan power + home + volume up secara bersamaan hingga ponsel masuk ke recovery mode
- Jika gagal ulangi lagi langkah di atas
- Pilih menu apply from sdcard
- Pilih dan arahkan pada file yang Anda download tadi dengan menggunakan tombol volume
- Klik tombol power untuk memilih
- Tunggu proses hingga selesai
- Lalu pilih menu Restart/Reboot
Ikutilah langkah-langkah di atas agar tidak terjadi kesalahan yang
menyebabkan error. Semoga proses root samsung galaxy pocket anda
berjalan lancar. Amin..
Diposting Oleh : Unknown ~ Android Galeri
Artikel Cara root Samsung Galaxy Pocket ini diposting oleh Unknown pada hari ini Thursday, May 30, 2013. Terimakasih atas kunjungan Anda serta kesediaan Anda membaca artikel ini. Kritik dan saran dapat anda sampaikan melalui kotak komentar.
ARTIKEL TERKAIT
Jika Anda menyukai Artikel di blog ini, Silahkan click disini, atau berlangganan gratis via Email, Terima kasih.
No comments:
Post a Comment